Tawaran Kemudahan dalam Iklan Fintech Makin Marak, Begini Kata OJK

Jakarta – Dewasa ini, iklan-iklan yang diusung oleh perusahaan financial technology (Fintech) semakin marak bermunculan, khususnya di media sosial. Iklan-iklan itu rata-rata menawarkan kemudahan dalam mendapatkan pinjaman dan pengelolaan keuangan. Alih-alih mengajarkan... Read more »

Hadirkan The ICONIC Bursa Efek LED, City Vision Targetkan Ini   

Jakarta – City Vision, perusahaan Out-of-Home (OOH) terbesar di Indonesia, hari ini, Rabu (5/6), mengumumkan peluncuran inovasi terbarunya, The ICONIC Bursa Efek LED, yang berlokasi di gedung Bursa Efek Indonesia (BEI). Dengan... Read more »

Tak Hanya AI Teknologi, AI Satu Ini Juga Penting bagi Para Investor

Jakarta – Dunia terus mengalami perubahan. Mereka yang tak bisa beradaptasi dengan perubahan akan tersisihkan dengan sendirinya. Begitulah hukum alam yang ada. Zaman saat ini memasuki era digitalisasi dan globalisasi. Tingkat kebutuhan... Read more »

Tak Sekedar Tangkal Cyber Attack, Inilah Sebab Utama Fraud Prevention Dibutuhkan

Jakarta – Di era digital seperti sekarang, serangan siber atau cyber attack telah menjadi topik yang selalu hangat untuk dibicarakan. Bagaimana tidak, berdasarkan data dari Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri, tren... Read more »

Gercep, Bank Jago Blokir Akun Nasabah Terduga Penjudi Online

Jakarta — PT Bank Jago Tbk (ARTO) tak segan-segan melakukan pemblokiran terhadap akun nasabahnya yang diduga melakukan transaksi judi online. Hal ini dilakukan setelah melakukan serangkaian klarifikasi dan investigasi internal ke nasabahnya.... Read more »

DPR Desak OJK Tindaklanjuti Kasus-kasus Pelanggaran SPaylater

Jakarta — Anggota Komisi XI DPR, Puteri Anetta Komarudin, mendesak Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mendalami dan menindak tegas berbagai kasus pelanggaran seperti penagihan yang tidak sesuai aturan, pengaktifan sepihak, dan penyalahgunaan akun... Read more »

Ramadan 2024, Tokopedia dan Tiktok Catatkan Kenaikan Penjualan Hingga 9 Kali Lipat

Jakarta – Momen Ramadan-Lebaran tahun 2024 telah menghadirkan peluang bisnis online yang lebih baik untuk para pelaku usaha di Indonesia, termasuk para pelaku usaha tergabung di Tokopedia dan TikTok melalui Shop |... Read more »

Ibaratkan Striker, Bos BCA Gambarkan Pentingnya Agility Bagi Perbankan

Jakarta – Ketidakpastian adalah bagian dari kehidupan. Apalagi, di zaman seperti saat ini, tak ada seorang atau pihak manapun yang bisa menjamin kondisi seperti apa yang akan terjadi dalam beberapa waktu ke... Read more »

Kejar Inovasi Teknologi, BCA Bentuk Puluhan Mini Company

Jakarta – Digitalisasi dan inovasi teknologi menjadi hal yang tak bisa dihindarkan di masa kini. Semua pihak berlomba-lomba untuk mengadopsi teknologi digital demi bisnis dan pelayanan yang lebih efisien dan optimal. Adopsi... Read more »

Paylater Makin Marak, Ini Perbedaannya dengan Fintech P2P dan Kartu Kredit

Jakarta – Inovasi paylater di Indonesia terus berkembang. Ini dapat dilihat dari jumlah pengguna maupun nilai transaksi yang terus meningkat. Merujuk pada laporan “Unveiling Indonesia’s Financial Evolution: Fintech Lending and Paylater Adoption”... Read more »