Mitigasi Kejahatan Siber dan Tantangan Digitalisasi Industri Keuangan

Jakarta – Perkembangan pesat teknologi digital telah membawa peluang bagi industri perbankan dan keuangan untuk memperluas cakupan bisnisnya. Penetrasi dan perluasan pasar tentunya akan mendorong tingkat inklusi keuangan masyarakat di Tanah Air.... Read more »

Insiden Penangguhan Deposit Terjadi di AS, The Fed Turun Tangan

Jakarta – Para pejabat Federal Reserve (The Fed) mendesak bank-bank di Amerika Serikat (AS) untuk bekerja sama dengan konsumen yang dirugikan oleh kejadian penangguhan deposit yang sedang berlangsung, di mana telah menghalangi... Read more »

EV Dinilai Bisa Jadi Solusi Defisit Neraca Dagang RI-Australia

Jakarta – Neraca perdagangan antara Indonesia dengan Australia sudah sejak lama mengalami defisit. Teranyar, berdasarkan data neraca perdagangan per September 2023 dari Badan Pusat Statistik (BPS), neraca perdagangan Indonesia dengan Australia mengalami... Read more »

Lagi Booming, Ternyata Tak Mudah Terapkan AI

Jakarta – Teknologi artificial intelligence (AI) semakin populer dewasa ini. Teknologi AI dinilai bisa mengefisienkan aktivitas operasional bisnis pada suatu perusahaan. Apalagi, belum lama ini beberapa perusahaan teknologi besar seperti Meta dan... Read more »

Bersiap Pemerintah, Sektor Konsumsi Diramal Melemah di Akhir Tahun

Jakarta – Ekonom senior Anny Ratnawati memperingatkan pemerintah untuk waspada terhadap penurunan daya beli masyarakat. Anny menjelaskan muncul tren di mana pada kuartal 4 ini pertumbuhan ekonomi semakin mengalami perlambatan. “Pola ini... Read more »

Tak Boleh Dianggap Ringan, OJK Sebut Ramalan Ekonomi Tahun Lalu Jadi Kenyataan

Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengatakan sejumlah kekhawatiran ekonomi di tahun lalu benar-benar terjadi di tahun ini. Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar mengatakan jika segala ketidakpastian yang terjadi di tahun... Read more »

Hanya Tumbuh 4,9% di Q3 2023, Sri Mulyani Yakin Ekonomi RI Tumbuh 5,04% per 2023

Jakarta – Menteri Keuangan RI, Sri Mulyani Indrawati memprediksi, pertumbuhan ekonomi Indonesia di 2023 akan mencapai angka 5,04%. Ia yakin pertumbuhan itu akan tercapai melalui penguatan konsumsi rumah tangga dengan perantara paket... Read more »

Perkuat Inklusi Syariah ke Daerah, BSI Resmikan KCP Palu R.E. Martadinata

Palu – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) terus berupaya memperkuat, mempermudah, dan mendekatkan akses layanan perbankan syariah kepada masyarakat di Tanah Air. Hal itu salah satunya diwujudkan dengan membuka Kantor Cabang... Read more »

Kinerja Ekspor RI Terjungkal, Pemerintah Ambil Langkah Ini

Jakarta – Pemerintah bakal merilis sejumlah kebijakan untuk kembali menggenjot kinerja ekspor Indonesia. Tindakan ini diambil pemerintah sebagai respons atas melemahnya kinerja ekspor di kuartal III tahun ini, beserta harga komoditas utama... Read more »