Nasabah Bumiputera Butuh Ekstra Sabar Menunggu Pencairan Klaim

Jakarta – Ujian kesabaran Bagi Nasabah Bumiputera Kasus gagal bayar AJB Bumiputera dipastikan masing  mengalami sengkarut. Para nasabah butuh ekstra sabar menunggu klaim pembayaran klaim asuransinya. Pengamat asuransi Diding S Anwar mengungkapkan,... Read more »

Abaikan Konstitusi, Akan Berakibat Panjang Kemelut AJB Bumiputera 1912

Jakarta – Perusahaan Asuransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera 1912 sesuai Anggaran Dasar AJB Bumiputera 1912, berbentuk badan hukum Onderlinge (usaha bersama) atau mutual. Dimana previlege dari pemegang polis (Pempol) adalah anggota pemilik... Read more »

SOS, AJB Bumiputera 1912 dalam Kondisi Buntu, Pengamat: Hindari Inkonstitusional

Jakarta – Perusahaan Asuransi dengan bentuk usaha bersama atau Mutual banyak yang maju di berbagai Negara di dunia, usianya pun cukup tua namun tetap keren. Namun yang berbentuk badan usaha berbentuk perseroan... Read more »

Perlu Diluruskan, Penyelamatan Bumiputera Jangan Disesatkan

Penulis: Alumni Manajemen Pendidikan Pascasarjana UNJ. Dr. Diding S Anwar, FMII Masyarakat harus dicerahkan apa yang sebenarnya terjadi di AJBB 1912. Kekosongan Kekuasaan, Solusinya tetap harus konstitusional dan Institusional. AJB Bumiputera 1912... Read more »

Sengkarut Asuransi Bumiputera, Ketua MPR Minta Segera Diselesaikan

Jakarta – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meminta Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Indonesia ikut bertanggung jawab terhadap kinerja Dewan Komisioner (DK) OJK yang dinilainya lamban mengatasi kemelut Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera... Read more »

Mendesak Pentingnya Restorasi Mutual Konstitusional Bumiputera 1912

Dr. Diding S Anwar, FMII Alumni Manajemen Pendidikan Pascasarjana UNJ.  Pemegang Polis dalam Perusahaan berbentuk Usaha Bersama (Mutual/Onderlinge) seperti AJB Bumiputera 1912, berdasarkan PP No.87 Tahun 2019 tentang Usaha Bersama, memiliki keunikan... Read more »

Serikat Pekerja Bumiputera: Ingatkan OJK

Jakarta – Solusi menyelamatkan AJB Bumiputera 1912 tidak cukup hanya dengan pelurusan angka liabilitas Rp 68 triliun atau Rp 32 triliun yang masih simpang siur. Ada yang  lebih penting yaitu upaya darurat bagi... Read more »

OPINI PUBLIK

Memperhatikan berlarut-larutnya sengkarut upaya proses perbaikan dan penyehatan perusahaan Asuransi Tertua di Indonesia yaitu AJB Bumiputera 1912, sudah sepatutnya menjadi keprihatinan dan sikap yang padu seluruh pihak-pihak yang berkepentingan, termasuk bangsa dan... Read more »

Kasus Bumiputera, Pengamat: Barometer Harus Jelas, Jangan ke Arah Demutualisasi

Jakarta – Pengamat Asuransi Diding S Anwar mengatakan, semua Pempol AJB Bumiputera 1912 adalah semua anggota pemilik perusahaan tanpa terkecuali. Sebagai Pemegang Polis pada usaha bersama sudah terang bahwa AJB Bumiputera berbentuk... Read more »

Seperti Kudeta, Preseden Buruk di AJB Bumiputera 1912 Sungguh Tidak Baik dan Jangan Terulang Lagi

Jakarta – Aparat Penegak Hukum (APH) dalam hal ini Kejaksaan Agung, Kepolisian, Penyidik OJK dll, sudah sangat tepat bertindak tegas menertibkan kegaduhan yang mengganggu norma-norma ketentuan yang berlaku, dan tepat memasukannya ke... Read more »