Pemilu 2024 Diyakini Tak Bakal Berdampak ke Pasar Modal

Jakarta – Indonesia bakal menyelenggarakan pesta demokrasi lima tahunan, Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 pada 14 Februari nanti. Sebagai sebuah peristiwa politik, ajang pemilu tentunya berpotensi memberikan dampak terhadap bidang ekonomi, seperti salah... Read more »

Begini Proyeksi DBS Treasures Private Client Terhadap Peluang Investasi di Kuartal I 2024

Jakarta – DBS Group Research memprediksi bahwa pada kuartal I 2024, investasi di aset-aset berisiko akan lebih kondusif. Hal ini dikarenakan laju tingkat suku bunga acuan AS yang bakal mencapai puncaknya seiring dengan melambatnya... Read more »

Pengamat Maybank Ungkap Resesi AS Tak Pengaruhi Ekonomi ASEAN

Jakarta – Amerika Serikat (AS) sempat diproyeksi mengalami resesi ekonomi pada 2023 silam. Namun, jelang akhir 2023, negara adidaya ini berhasil menghindari prediksi tersebut berkat kebijakan Federal Reserve System (The Fed) selaku... Read more »

Angka Usia Produktif di Tiongkok Menyusut, Alarm Bahaya bagi Pemerintah Setempat?

Jakarta – Tiongkok tengah dihadapkan dengan penurunan angka populasi yang berada di usia produktif, yakni usia 16-59 tahun. Melansir CNBC pada Jumat, 19 Januari 2024, masyarakat di jenjang usia produktif mencapai 61,3%... Read more »

ASEAN Bakal Jadi Pusat Ekonomi Asia di 2024, Bagaimana Indonesia?

Jakarta – Ekonomi global pada 2024 diprediksi oleh sejumlah pihak akan lebih sukar ketimbang tahun lalu. Sejumlah masalah seperti melemahnya ekonomi Tiongkok sebagai penggerak ekonomi Asia, melandainya harga komoditas yang memengaruhi kinerja... Read more »

Kinerja Apik, Bank Kalbar Catatkan Pertumbuhan Laba 9,32% di 2023

Jakarta – PT Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Barat (Bank Kalbar) mencatatkan kinerja apik sepanjang tahun 2023. Hal ini salah satunya bisa dilihat dari pertumbuhan laba bersih setelah pajak sebesar 9,32% year on... Read more »

Hijau dan Biru, Dato Tahir Bongkar Dua Potensi Ekonomi Baru di Indonesia

Jakarta – Founder dan CEO Mayapada Group, Dato Sri Tahir buka suara terkait dengan besarnya potensi yang dimiliki oleh sektor pertanian hingga perikanan Tanah Air. Ia menjelaskan bahwa hal ini dapat menjadi... Read more »

Peran Strategis BP Tapera dalam Ekosistem Perumahan Indonesia

Jakarta – Salah satu tantangan pemerintah adalah angka backlog perumahan atau kesenjangan jumlah rumah terbangun dengan jumlah rumah yang dibutuhkan di Indonesia masih tinggi.  Kesenjangan tersebut diperkirakan menyentuh angka 12,7 juta unit.... Read more »

Wow! AwanTunai Jadi Semi Finalis di World Economic Forum 2024

Jakarta – AwanTunai sebagai salah satu fintech pembiayaan UKM Indonesia mencatatkan prestasi dengan menjadi semi finalis di ajang World Economic Forum 2024 yang diadakan di kota Davos, Swiss pada 18 Januari 2024... Read more »

Gandeng Tokopedia, TikTok Shop Kembali Hadir di Indonesia

Jakarta – TikTok dan GoTo telah resmi bekerja sama di Indonesia untuk membangun bisnis e-commerce bersama. Hal ini sekaligus mengkonfirmasi kembali kehadiran TikTok Shop di Indonesia melalui kolaborasinya dengan GoTo Group. “Sebagai... Read more »