Widih! Pemerintah Indonesia Donasikan Rp307,25 M ke Berbagai Benua

Jakarta – Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyatakan bahwa pemerintah Indonesia memperkirakan hibah ke luar negeri mencapai nilai Rp307,25 miliar. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan hibah ini disebarkan ke berbagai benua, di antaranya... Read more »

Serem! Pengacara Senior Ini Sebut Ada ‘Pohon Beracun’ di Pemilu 2024

Jakarta – Ajang Pemilu 2024 sudah di depan mata. Pesta demokrasi lima tahunan yang seharusnya direspons dengan riang gembira ini dinilai oleh banyak pihak ternodai oleh praktik tidak patut yang dilakukan oleh... Read more »

Tingkatkan Target Pengelolaan Sampah, Tokio Marine Life Gandeng Bank Sampah ASA

Jakarta – Tokio Marine Life, perusahaan asuransi jiwa bagian dari Tokio Marine Group, mengumumkan kolaborasi strategis dengan Bank Sampah Anugrah Semesta Alam (ASA) untuk mendukung program daur ulang sampah yang berinsentif. Kolaborasi... Read more »

Media Luar Beritakan Aksi Bela Palestina RI, Sebut Boikot Barang Israel

Jakarta – Sejumlah media asing ramai membicarakan Aksi Bela Palestina, yang diadakan di Jakarta, Indonesia, Minggu (5/11/2023). Bahkan, tak cuma media tetangga, media Arab dan Amerika Serikat (AS) juga turut memuatnya. Media... Read more »

Karena Ini, OJK Larang Akulaku Berikan Pinjaman Paylater

Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengumumkan bahwa per 5 Oktober 2023, telah menetapkan pembatasan kegiatan usaha (PKU) tertentu kepada PT Akulaku Finance Indonesia (Akulaku) sebagai salah satu perusahaan pembiayaan. Deputi Komisioner... Read more »

Bakal Ada Laporan Baru, 7 Dapen BUMN Tengah Dipantau

Jakarta – Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Kartika Wirjoatmodjo, membeberkan bahwa pihaknya tengah mendalami tujuh dana pensiun (dapen) perusahaan pelat merah. Ini adalah audit gelombang kedua yang dilakukan pada dapen... Read more »

Coming Soon, Kereta Cepat Merah Putih Buat Jkt-Sby Kurang 3 Jam

Jakarta – Indonesia sedang menyiapkan proyek kereta cepat yang diberi nama Merah Putih. Kereta Cepat Merah Putih bakal menghubungkan Jakarta-Surabaya melalui Cirebon dan Semarang. Proyek pengembangan Kereta Cepat Merah Putih adalah hasil... Read more »

Menko Polhukam Sebut SYL Sudah Ditetapkan Jadi Tersangka

Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam), Mahfud MD, menyatakan bahwa Menteri Pertanian (Mentan), Syahrul Yasin Limpo (SYL) telah ditetapkan jadi tersangka kasus dugaan korupsi di Kementan. Ia... Read more »

Jambore Stroke ke-2 Indonesia: 1.000 Kursi Roda Disiapkan Untuk Stroker

Jakarta – Seribu kursi roda bakal dibagikan kepada penderita stroke (stroker) dalam Jambore Stroke Indonesia ke-2, Minggu, 29 Oktober 2023 di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat. Ketua Yayasan Stroke Indonesia, Mayjen TNI (Purn)... Read more »

Mentan SYL Tak Hadiri Rapat, Wamentan: Kita Masih Cari Keberadaannya

Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengadakan rapat terbatas terkait mitigasi dampak fenomena el nino di Istana Merdeka, Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, hari ini, Selasa, 3 Oktober 2023. Ada yang menarik dari... Read more »