Kuatkan Kerja Sama Bisnis, BSI Gandeng PT KAI dan Anak Usaha Jasa Marga

Bank Syariah Indonesia (BSI) tandatangani nota kesepahaman dengan PT Kereta Api Indonesia dan anak usaha Jasa Marga yaitu PT Jasa Marga Related Business. Kerjasama ini merupakan bentuk sinergi bersama BUMN dalam membangun... Read more »

Sinergi dengan Kemenparekraf, BRI Luncurkan Debit BRI Wisata Nusantara

Jakarta – BRI bersinergi dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI untuk meningkatkan pemasaran pariwisata dan ekonomi kreatif. Hal tersebut ditandai dengan diluncurkannya Co-branding Debit BRI Wisata Nusantara. Diselenggarakan di Berlin Gastro... Read more »

Jamkrindo Pacu UMKM Naik Kelas

Jakarta – PT Jaminan Kredit Indonesia atau Jamkrindo terus berkomitmen memacu UMKM Naik Kelas. Hal ini penting karena UMKM merupakan pondasi perekonomian nasional dan berkontribusi bagi kebangkitan ekonomi nasional. Direktur Utama Jamkrindo... Read more »

Realisasi Penjaminan PEN Jamkrindo Capai Rp14.4 Triliun

Jakarta – PT Jamkrindo bersama dengan anak usahanya PT Penjaminan Jamkrindo Syariah (Jamsyar) telah melakukan penjaminan senilai Rp 14.4 triliun untuk penjaminan Kredit Modal Kerja (KMK) dalam mendukung program Pemulihan Ekonomi Nasional... Read more »

Kemudahan Lebih Layanan Digital Bagi Nasabah Korporasi HSBC Indonesia

Bank HSBC Indonesia memperkenalkan pengembangan tambahan pada platform Digital Accounts Receivables Tool (DART) yang terintegrasi dengan payment aggregator terkemuka. Platform ini dapat membantu nasabah korporasi mengalihkan proses rekonsiliasi invoice secara manual menjadi... Read more »

Komisi XI DPR-RI; Masih Ada Ruang untuk Diskusi RUU Sektor Keuangan

Isu Rancangan Undang-Undang (RUU) di Sektor Keuangan yang menghilangkan independensi BI menimbulkan kekuatiran di masyarakat. Menanggapi hal ini, di kesempatan yang sama, Fathan Subchi selaku Wakil Ketua Komisi XI DPR mengungkapkan, saat... Read more »

Begini Kesulitan BI Ketika Tak Independen

Kisah Soedradjad Djiwandono wajib disimak ketika pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) berencana membuat Undang-Undang (UU) Sektor Keuangan yang dikhawatirkan publik membuat Bank Indonesia (BI) tidak independen lagi. Dalam acara diskusi publik... Read more »

Dikabarkan Akan Ambil Alih Bisnis Kartu Kredit Citibank, Ini Jawaban DBS

Bank DBS Indonesia buka suara terkait kabar bakal mengambil alih bisnis ritel Citibank Indonesia. Hal tersebut menyusul pengumuman Citigroup yang mengabarkan bahwa Citi akan menutup bisnis perbankan ritel di 13 negara yang... Read more »

Bisnis Kartu Kredit Citi Dijual, Siapa Berminat?

Citi kembali menegaskan bahwa untuk saat ini tidak ada perubahan seketika dalam hal melayani nasabah Consumer Bank yang berada di Indonesia. Meski demikian, Citi akan memulai proses penjualan bisnis Consumer Bank setelah... Read more »

Saham Calon Bank Digital Naik Gila-Gilaan, Ini Sebabnya

Hal-hal yang berbau teknologi digital selalu menjadi sorotan. Apalagi banyaknya populasi masyarakat Indonesia yang belum tersentuh oleh layanan keuangan formal (underserved segment), tetapi memiliki akses internet dan ponsel cerdas. Fakta ini menjadi... Read more »