Israel-Iran Memanas, IMF hingga World Bank Dibikin Pusing

Jakarta – Pertemuan antara jajaran menteri keuangan dunia dalam Spring Meetings IMF-World Bank 2024 sempat terganggu, akibat pandangan para delegasi yang hadir memusatkan perhatian pada dampak pelemahan ekonomi yang disebabkan konflik di... Read more »

Konflik Israel-Iran Berdampak Negatif bagi Ekonomi RI? Ini Kata BI

Jakarta – Bank Indonesia (BI) memperkirakan ekonomi Indonesia masih mampu tumbuh positif pada 2024 di tengah meningkatnya ketidakpastian global akibat perang dan kebijakan moneter Amerika Serikat (AS). “Pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2024... Read more »

AS Berikan Bantuan Pertahanan Rp1.500 T ke Ukraina, Israel, dan Taiwan

Jakarta – Senat Amerika Serikat (AS) resmi menyetujui bantuan sebesar USD95 miliar atau sekitar Rp1.534 triliun untuk Ukraina, Israel, dan Taiwan pada Selasa (23/4/2024) waktu setempat. Keputusan ini tercapai setelah hasil pemungutan... Read more »

Betapa Parah Dampak Konflik Israel-Iran ke Pasar Keuangan? Ini Penjelasan Syailendra Investment

Jakarta – Serangan balasan Israel ke pangkalan militer Iran pada Jumat (19/4) sempat menimbulkan deretan saham Asia dan imbal hasil obligasi rontok.  Di sisi lain, harga minyak pun ikut melejit karena adanya... Read more »

Waduh! Hamas Tolak Gencatan Senjata dari Israel

Jakarta – Hamas menolak tawaran kesepakatan terbaru dari Israel. Hamas juga memberikan beberapa persyaratan mutlak agar proses pembebasan sandera dapat kembali berjalan. Hamas meminta Israel untuk menerapkan gencatan senjata sebelum negosiasi pembebasan... Read more »

Media Luar Beritakan Aksi Bela Palestina RI, Sebut Boikot Barang Israel

Jakarta – Sejumlah media asing ramai membicarakan Aksi Bela Palestina, yang diadakan di Jakarta, Indonesia, Minggu (5/11/2023). Bahkan, tak cuma media tetangga, media Arab dan Amerika Serikat (AS) juga turut memuatnya. Media... Read more »

Perang Hamas-Israel, Joe Biden Sebut Hamas Setan

Jakarta – Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden, buka suara terkait serangan kelompok Hamas terhadap Israel. Joe Biden analogikan bahwa tindakan Hamas itu seperti tindakan setan. “Ada saat-saat dalam hidup ini, saya... Read more »

Ketua KOI: Tidak Bisa Tolak Israel di AWBG

Jakarta – Kehadiran atlet-atlet Israel kembali ditolak oleh Gubernur Bali, I Wayan Koster, untuk ajang ANOC World Beach Games (AWBG) 2023. Ajang olahraga yang akan diadakan di Bali pada 5-12 Agustus 2023... Read more »