Tekfin dan UMKM

oleh Paul Sutaryono KINI hampir semua orang mengenal pembiayaan keuangan berbasis teknologi (financial technology) atau teknologi finansial (tekfin) sebagai buah disrupsi inovasi (disruptive innovation). Disrupsi inovasi merupakan inovasi yang bisa mengganggu industri konvensional... Read more »

Penurunan Suku Bunga Acuan dan Harapan Membangun Momentum Ekonomi

oleh Agus Herta Sumarto RAPAT DEWAN GUBERNUR (RDG) Bank Indonesia pada tanggal 18 19 September 2019 akhirnya memutuskan untuk kembali menurunkan BI 7-day Reverse Repo Rate (BI7DRR) sebesar 25 bps menjadi 5,25%, suku... Read more »

Uang Beredar Melambat, Ini Pemicunya

Jakarta – Bank Indonesia (BI) mencatatkan likuiditas perekonomian atau uang beredar dalam arti luas (M2) tumbuh melambat pada Agustus 2019. Posisi M2 pada Agustus 2019 tercatat Rp5.933,0 triliun atau tumbuh 7,3% (yoy), lebih... Read more »

Gelar IPO, Itama Ranoraya Tawarkan Saham di Kisaran Rp315-Rp375

Jakarta – PT Itama Ranoraya berencana melakukan Penawaran Umum Perdana Saham atau Initial Public Offering (IPO) sebanyak banyaknya 400 juta lembar saham atau setara 25% dari modal ditempatkan dan disetor penuh dalam... Read more »

Dorong Ekonomi Digital Syariah, KNKS Gelar Islamic Digital Day

Jakarta – Komite Nasional Keuangan Syariah (KNKS) pada hari ini menyelenggarakan Islamic Digital Day di Financial Club Graha Niaga guna mendorong tumbuhnya inovasi, teknologi dan digital platform berbasis syariah sebagai bagian yang... Read more »

Bitrexgo Tawarkan Alat Bantu Pendidikan Finansial Online

Jakarta — Edukasi finansial penting dilakukan di era modern sekarang ini untuk mengatur keuangan pribadi dan bisa menjadi peluang bisnis yang signifikan. Melihat peluang dan kondisi sekarang ini, Bitrexgo menawarkan alat bantu... Read more »

Wow, Direktur Keuangan BNI Anak Milenial

Jakarta — Tantangan yang dihadapi industri perbankan cenderung semakin meningkat sehingga membutuhkan energi dan kecepatan yang kian tinggi terutama dalam pengambilan keputusan. Untuk itu kebutuhan akan tenaga-tenaga muda semakin mengemuka demi memenuhi... Read more »

Bank Mandiri Proyeksikan Rupiah Kisaran Rp14.200/US$ Hingga Akhir Tahun

Jakarta– PT Bank Mandiri (Persero) Tbk memproyeksikan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) masih akan stabil hingga akhir tahun dikisaran Rp14.200/US$ hingga Rp14.300/US$ seiring masih stabilnya nilai tukar walau kondisi... Read more »

Jasa Raharja Siap Ugrade Layanan Masuk Era Digital

Jakarta — PT Jasa Raharja (Persero) menilai era digital saat ini menjadi sebuah peluang dan tantangan bagi perseroan untuk selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. “Ada dua hal jadi concern (perhatian)... Read more »

IFF 2019: Keuangan Digital Ubah Sektor Riil

Jakarta – Perkembangan ekonomi keuangan digital di Indonesia saat ini sudah mengubah kehidupan di sektor riil. Gubernur Bank Indonesia sekaligus Ketua Umum Keluarga Alumni Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (KAFEGAMA),... Read more »