Sinergi Pemerintah dan Pelaku Bisnis: Dorong Pengalaman Investasi yang Berkualitas

Jakarta – Pengalaman investasi yang ideal seharusnya meliputi akses mudah ke beragam portofolio aset dan kesempatan untuk memitigasi risiko keuangan. Berkaca pada kenaikan angka investor pasar modal Indonesia yang mencapai angka 10... Read more »

Sompo Insurance Indonesia Memperluas Jangkauan Digital Bersama Insurtech Roojai

PT Sompo Insurance Indonesia (Sompo Insurance) mengumumkan kolaborasi dengan perintis startup insurtech Roojai. Kolaborasi antara Sompo Insurance dengan Roojai adalah bagian dari strategi perusahaan untuk memperkuat komitmen terhadap nasabah dan kemudahan akses... Read more »

Tabungan Pendidikan vs Asuransi Pendidikan, Pilih yang Mana?

Pendidikan menjadi faktor utama dalam membuka peluang untuk mendapat kesempatan memiliki pengetahuan yang lebih luas. Meskipun pendidikan tidak hanya ditanamkan dalam sekolah formal saja tetapi, dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN)... Read more »

Santriwati Menjadi Penggerak Ekonomi Digital dari Desa

Yogyakarta – Para santriwati bisa menjadi penggerak perekonomian dan kewirausahaan berbasis teknologi digital dari kawasan pedesaan.  Kegiatan ekonomi berbasis teknologi digital itu juga menjadi salah satu terobosan untuk memeratakan kegiatan ekonomi yang... Read more »

Asuransi Candi Utama Siap Mendukung Pendidikan Mahasiswa Indonesia

Bertepatan dengan Hari Pendidikan Nasional, 2 Mei 2021, PT Asuransi Candi Utama (Asuransi Candi), bersama dengan PT Sukses Tama Lancar (STL Risk & Insurance Management), melakukan penandatanganan kerja sama dengan Universitas Proklamasi... Read more »

Top! BRI Kolaborasi dengan Fintech Berikan Solusi Finansial Buat Masyarakat

  Bank Rakyat Indonesia (BRI) menjadi salah satu bank yang terbuka terhadap perkembangan digital dan teknologi finansial (fintech). Dalam perkembangannya, Bank BRI terus berupaya untuk menggandeng fintech-fintech berizin dalam memberikan layanan keuangan... Read more »

Waspada! Di Masa Pandemi, Investasi Ilegal Masih Marak

Di tengah pandemi Covid-19, fintech dan investasi ilegal masih marak bermunculan di masyarakat. Berdasarkan catatan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), di 2020 hingga Februari 2021 Satgas Waspada Investasi (SWI) telah menutup 390 kegiatan... Read more »

Satgas Waspada Investasi Minta Masyarakat Waspadai Fintech dan Investasi Ilegal

Jakarta – Satgas Waspada Investasi yang beranggotakan 13 kementerian dan lembaga dalam tugasnya mencegah kerugian masyarakat sejak Desember sampai awal Januari 2021 ini kembali menemukan 133 platform fintech peer to peer lending... Read more »

BAF Peduli “Caring for Children”, Untuk Anak Terdampak Pandemi

Jakarta-Program CSR PT Bussan Auto Finance (BAF) “Caring for Children” kali ini menyediakan layanan bagi anak yang terdampak pandemi Covid-19. Di tengah kondisi ekonomi yang sulit dan adanya penerapan sekolah daring, masa... Read more »

100 Hari Pertama Menteri Pendidikan; Kita Potong Rantai yang Menghambat Inovasi Pendidikan

Jakarta – Hadir di dalam acara Indonesia Data and Economic Conference (IDE) 2020, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), Nadiem Anwar Makarim, menjelaskan dua paket kebijakan di bidang pendidikan yang telah dikeluarkan oleh... Read more »